Di hotel dimana bar merupakan satu outlet dari food and
beverage, maka seorang bar manager harus bertanggung jawab kepada food and
beverage manager terutama mengenai maju dan mundurnya suatu bar.
Tugas sehari – hari:
1.
Melihat daftar hadir bawahannya siapa yang absen
dan siapa yang terlambat hal ini penting karena jika ada yang absen akan minggu
operation
2.
Memeriksa persediaan minuman yang perlu diambil
lagi di gudang
3.
Memeriksa persiapan lainnya yang dibutuhkan
untuk operation sehari hari diantaranya :
a.
Gelas – gelas dalam keadaan bersih
b.
Mesin pendingin daam keadaan baik
c.
Bar areal, AC
d.
Dll
4.
Memeriksa kebersihan bawahannya
a.
Rambut, kumis, jenggot
b.
Sepatu disemir, pakaian rapi, dll
Tugas Lain Side Job Bar Manager
1. Dalam periode tertentu 6 bula – 1 tahun, sekali
membuat penilaian terhadap bawahannya yang perlu dinaikkan gaji atau
pangkatatau sekiranya ada yang korup dipindahkan kebagian lain
2. Membuat planning schedule kerja termasuk yang
akan cuti
3. Membuatdan mengadakan rapat kerja dengan
bawahannya seminggu sekali atau lebih menurut kebutuhannya
4. Malaporkan kejadian sehari hari yang menyangkut
operation kepada food and beverge manager
5. Harus dapat menciptakan cocktail jika
sewaktu-waktu diperlukan oleh perusahaan
6. Memeriksa keadaan minuman yang ada apakan perlu
dibeli lagi atau bagi yang kurang lakutidak usah dibeli lagi
No comments:
Post a Comment